Banjir bukanlah sebuah bencana yang asing di dunia, termasuk Indonesia.
Namun, ada pemandangan berbeda dari banjir yang melanda Jepang ini. Jika biasanya air banjir berwarna kecokelatan, lengkap dengan sampah mengapung di atasnya, lain halnya dengan Jepang. Di Negeri Sakura, air banjirnya terlihat bersih dan tak ada satu pun sampah mengambang di permukaannya.
negara Jepang kini tengah dilanda bencana banjir. Bencana ini merupakan dampak dari Topan Hagibis yang melanda negeri tersebut pada tanggal 12 Oktober 2019 lalu. Bahkan sebelum terjadi badai ekstrem itu, langit Jepang sempat memerah keunguan.
Potret warna langit Jepang yang tak biasa itu seketika menjadi viral di media sosial. Dan begitu pun halnya dengan potret di sudut-sudut kota yang terdampak banjir. Foto-foto banjir ini dengan cepat menjadi viral karena terlihat airnya begitu jernih serta bebas dari sampah, tidak seperti banjir di Ibu Kota Jakarta yang coklat pekat dan penuh sampah.
Lalu, inilah foto-foto banjir di Jepang yang sukses bikin takjub khalayak dunia, melansir today.line.me.
Related Posts
- Apa benar Suara Dentuman di Bali karena Meteor & Penjelasan BMKGMenurut hasil pemantauan BMKG menunjukkan adanya anomali sinyal seismik yang tercacat pada sensor seismik Singaraja.Bewara- Suara kuat dentuman ramai ...
- Fenomena Penemuan Tembok Lurus Di Bawah Laut Papua Papua adalah sebuah propinsi terluas di Indonesia dengan luas 808.105 Km persegi yang termasuk pulau terbesar kedua di dunia. Pulau Papua d ...
- Tak Mampu Bayar Utang Rp 600 Ribu, Dua Remaja Diminta Layani Nafsu Bejat Kakek 70 tahunBEWARA - Dua gadis remaja asal Banyumas, Jawa Tengah, L (14) dan M (13) terpaksa melayani seorang kakek berinisial RS berusia 70 Tahun. Mereka melaku ...
- Video Viral Kakek Digendong saat Evakuasi Banjir di Kalsel, bikin Netizen NangisSaat ini, sejumlah wilayah di Provinsi Kalimantan Selatan di Indonesia sedang dilanda bencana alam banjir. Banjir besar melanda sejumlah kawasan ters ...
- Capai 19 Meter, Inikah Gelombang Laut Tertinggi di Dunia BEWARA - Inikah gelombang ombak tertinggi di dunia? Sejumlah peselancar menikmati berselancar di ombak sertinggi 30 meter di pantai Nazare, Por ...
- Masjid Ini Tetap Kering Walau Banjir Melanda BEWARA-Masjid Jami Ihyanuddin di Kalimantan Selatan menjadi perbincangan karena tidak digenangi air, meskipun sekitarnya terendam oleh ba ...
Posting Komentar