BEWARA - Fenomena alam unik berupa turunnya salju di Arab Saudi, membuat sejumlah unta kebingungan. Ekspresi mereka seperti keheranan karena terjebak dalam badai salju musim dingin.
Saat ini, musim dingin dan salju tengah menyelimuti beberapa negara di Timur Tengah, seperti Arab Saudi, Suriah, dan Lebanon.
Dalam video yang diunggah oleh akun Twitter Joyce_Karam, beberapa unta tampak kebingungan menyaksikan salju di luar kota Tabuk Tabuk, Arab Saudi.
adahal, biasanya sekitar daerah tersebut berupa gurun kering. Beberapa waktu yang lalu, untuk pertama kalinya dalam 50 tahun salju tebal juga turun di Aseer, sebelah selatan Mekkah.

Negara yang juga ditutupi salju seperti Yordania Utara, terpaksa menutup sekolah dan menangguhkan program vaksinasi Covid-19, akibat cuaca buruk.
Israel, Yerusalem, dan Dataran Tinggi Golan juga dilaporkan turun salju. Meski begitu, sebagian anak-anak justru gembira dengan turunnya salju. Mereka bermain lempar bola salju hingga membuat boneka salju.
-----
-----Woah. Heavy snow storm is underway in Tabuk in #Saudi Arabia.
These camels 🐫 look so confused: pic.twitter.com/ScxqiiYCfC— Joyce Karam (@Joyce_Karam) February 18, 2021
Related Posts
- Dulu Dianggap Mustahil, tapi sekarang sains membuktikannya BEWARA - Jauh sebelum manusia hidup di Bumi, hewan yang mendominasi permukaan Bumi adalah dinosaurus. Kendati dinosaurus sudah punah jutaan tah ...
- VIDEO | Mirip Telur Tapi Canggih! 12 Kendaraan Dengan Konsep Dan Bentuk Paling Aneh Dan Tidak BiasaBEWARA.- Hyundai telah merancang sebuah kendaraan aneh berbentuk telur, menawarkan jenis baru dalam transportasi perkotaan. Mobil "E4U" adalah 'skute ...
- Teori Aneh Mekanisme Antikythera, Mesin Pemberian Alien, Hingga Pemusnah MasalBewara - Mekanisme Antikythera atau disebut juga sebagai Mesin Antikythera adalah sebuah komputer analog kuno yang digunakan untuk mempredi ...
- Menyeramkan, Bayi Ikan Hiu Berwajah Manusia, Seperti Kasus Manusia Durhaka yang Terkutuk BEWARA - Masih ingat kasus ikan pari berwajah manusia yang sempat heboh beberapa tahun silam?Kali ini, kasus yang hampi ...
- Kisah Hantu yang Konon Benar-Benar Membunuh Manusia di Dunia NyataHantu membunuh manusia bukan hanya ada di film-film. Di dunia nyata pun, ada kasus-kasus kematian yang diyakini sebagai hasil kerja hantu. Berikut in ...
- Inilah Bagian Tubuh Milik Orang Terkenal yang Dipajang di Museum replika Penis Napoleon Bonaparte via unttapedcities.comDibandingkan dengan orang biasa, segala hal terkait orang terkenal cenderung lebih mudah ...
Posting Komentar